--> Lengkap, Cara Memperbaiki Hardisk Error, Tidak Terbaca, dan Bad Sector | Panduan Servis Komputer dan Laptop

Panduan Servis Komputer dan Laptop adalah cara memperbaiki berbagai kerusakan atau error yang terjadi pada komputer ataupun laptop yang menyangkut software maupun hardware, cara memperbaiki komputer rusak, cara memperbaiki windows error, cara memperbaiki aplikasi error, cara memperbaiki printer rusak

5/24/2017

Lengkap, Cara Memperbaiki Hardisk Error, Tidak Terbaca, dan Bad Sector

| 5/24/2017
Lengkap, Cara Memperbaiki Hardisk Error, Tidak Terbaca, dan Bad Sector | Memperbaki hardisk yang rusak adalah pekerjaan teknisi yang tidak mudah. Kerusakan pada hardisk juga bisa disebabkan berabgai hal, bisa karena terguncang (jatuh), bisa karena terjadi hubungan singkat (konslet) atau juga mungkin masalah driver saja sebenarnya.

Oke, apapun kerusakannya bisa diupayakan untuk diperbaiki. Bahkan hardisk yang sudah sama sekali tidak terbaca atau tidak terdeteksi di BIOS juga bisa diperbaiki. Asal tahu caranya. Hehehe.....

Nah, dari sekian banyak cara yang dilakukan oleh para teknisi ada cara yang menurut saya aneh bin ajaib, yaitu memperbaiki hardisk rusak dengan memasukkannya ke dalam freezer. Nah lho, mau memperbaiki hardisk apau mau biki es krim tuh.

Baca Juga : Membuat Aplikasi Input Barang Sederhana

Tapi sebenarnya ini bukan cara servise beneran, tapi hanya sebuah cerita. Tapi bisa juga di uji coba. Dulu, dulu sekali pada masih komputer maih merupakan barang mewah di Indonesia, saya memiliki beberapa hardisk rusak, rata-rata tidak terdetek di BIOS apalagi bisa loading ke windows, dan ukuran hardisk antara 4 – 10 Gb.

Hardisk-hardisk tersebut dimasukan ke kulkas selama 1 x 24 jam. Setelah melewati masanya, hardisk diangkat dari kulkas. Jangan dicicipi lho! Gak enak. Kemudian dipasang kembali ke PC. Hasilnya?

Setelah dilakukan Auto HDD Detection, he..he muncul tuh hardisk. Padahal kemarin sebelum di jadikan ice cream dia ga kedetek. Gak tahu kenapa bisa terjadi demikian? Apa ada unsur keberuntungan alias nasib mujur? Entahlah? Menurut Anda Gemana? Silakan beri komentar!!!

Dari beberapa hardiks tersebut ada yang bisa digunakan kembali setelah dilakukan memperbaiki bad sector yang dialami oleh hardisk tersebut. Ya, mungkin  pada awalnya hardisk ini memang rusaknya karena ada bad sector, nah untuk memperbaiki bad sector dengan menggunakan HDD regenerator.

HDD Regenerator adalah sebuah software berukuran kecil yang berguna untuk melakukan perbaikan hardisk, salah satunya dalah memperbaiki bad sector.

Untuk bisa menggunakan HHD Regenerator disini melalui mediafire ukuran (7.84 Mb). Silakan anda bukan file RAR kemudian install mengikuti petunjuk yang ada. Buka Progaram HDD Regenerator yang sudah diinstal, kemudian Klik Menu Full Version Klik Serial Number Masukkan Nama dan Serial.

Oke, HDD Regenerator sudh siap untuk melakukan perbaikan. Sekarang jalankan program HDD-Reg sehingga muncul seperti gambar berikut

Baca Juga : Cara Mengembalikan Data Yang Hilang





Klik pada area yang menunjukkan bagian No 1 diatas, kemudian akan di bawah ke halaman berikut seperti gambar di bawah ini



Klik pada hard drive lihat pada gambar bagian No 2 diatas, lalu lihat gambar bagian No 3 klik star Star Process untuk melanjutkan kehaman berikut lihat gambar dibawah.





Ketik 1 pada keyboard untuk untuk melakukan Scan and Repair lihat angka yang menunjukkan pada bagian No 4, berikutnya pada bagian No 5 akan muncul angka 1 Scan and Repair lalu tekan Enter. Lanjut ke halaman berikut lihat gambar dibawah.



Pada proses ini ketik huruf 'M' tanpa tanda petik, lihat bagian No 6 dan pada bagian No 7 akan terlihat huruf 'M' yang anda ketik lalu tekan Enter. Lanjut lagi kehalamnan berikut berikut, lihat gambar dibawah ini.




Baca Juga : Perbedaan Quick Format dan Format Biasa

Pada bagian No 8 gambar diatas ini artinya sedang dalam proses Mode Repair,
pada bagian ini proses scan sangat memakan waktu yang cukup lama tergantung dari kapasitas
harddiks anda. Dengan demikian jika terdapat bad sector pada harddiks maka secara otomatis
software ini akan melakukan pemulihan pada bagian harddiks yang rusak.

Nah itulah cara memperbaiki hardisk rusak, error tidak terdeteksi dan mungkin masih ada masalah lainnya. Cara yang saya lakukan mungkin berhasil memperbaiki kerusakna hardisk, tapi jika diterapkan oleh anda belum tentu juga berhasil. Ingat, meskipun menggunakan cara yang sama terkadang hasil tidaklah sama.

Saran saya, sebelum terjadi kerusakan pada hardisk anda lebih baik cegah jangan sampai terjadi kerusakan. Keruakan pada hardisk bisa dicegah dengan memperhatikan hal-hal berikut.

1.      Pastikan Asupan Linstrik Memenuhi dan Stabil
Musuh utama hardisk adalah listrik yang tidak stabil. Secara umum, suplai voltase listrik ke dalam sistem PC yang normal adalah antara 180-230 volt. Namun terkadang asupan voltase listrik dari PLN tidak memenuhi standar tersebut. Maka solusinya dalah kita harus menggunakan tabilizer untuk menaikkan voltase sesuai dengan tuntutan si komputer.
Kerusakan yang sering terjadi pada hardisk adalah disebabkan oleh listrik yang mati mendadak (pemadaman bergilir oleh PLN) dan voltase yang tidak memenuhi. Maka dari itu pastikan voltase listrik anda memnuhi standar yang dibutuhkan komputer.

2.      Biasakan Memataikan Komputer Secara Benar
Mematikan komputer secara benar yaitu sesuai urutan perintah yang umum. Melalui menut Shut Down atau Turn Off. Jangan mematikan komputer dengan mencabut kabel listrik, mematikan stabilizer, atau menekan tombol power pada CPU. Karena mematikan komputer dengan cara ini memberikan efek yang tidak baik pada hardisk Bayangkan saja kepingan hardisk yang sedang berputas cepat, tiba-tiba dihentikan secara paksa. Mobil yang di rem mendadak saja, bannya pasti akan mengalami aus, apalagi hardisk.

3.      Lakukan Sancdisk dan Defrag Secara Bekala
Scandisk adalah suatu program untuk mengecek dan memeriksa apakah terjadi kerusakan pada harddisk atau tidak, sekaligus memperbaikinya.


Defrag adalah untuk melakukan penataan ulang file, sektor, track, dan cluster pada harddisk sehingga terkelompok secara teratur berdasarkan logika penataan tertentu.

Related Posts