--> Cara Membuat Widget Penelusuran Kiriman Barang Via TIKI | Panduan Servis Komputer dan Laptop

Panduan Servis Komputer dan Laptop adalah cara memperbaiki berbagai kerusakan atau error yang terjadi pada komputer ataupun laptop yang menyangkut software maupun hardware, cara memperbaiki komputer rusak, cara memperbaiki windows error, cara memperbaiki aplikasi error, cara memperbaiki printer rusak

2/05/2013

Cara Membuat Widget Penelusuran Kiriman Barang Via TIKI

| 2/05/2013
Cara Membuat Widget Penelusuran Kiriman Barang Via TIKI - Halob sobat, setelah kemarin saya curhat tentang rasa bosan saya, har ini saya mencoba mengusir kebosanan itu dengan menulis sebuah tips sederhana. Sebenarnya tips ini sudah banyak di bahas dan dishare di blog-blog para sesepuh blogger. Tapi tak mengapa deh, saya ikut menulisnya kembali di blog tercinta ini.

Anda pasti tahu kan apa itu TIKI? Ya, tiki adalah perusahaan jasa pengiriman barang nasional maupun internasional. Agen-agen TIKI tersebar di seluruh pelosok negeri, sehingga sangat memudahkan bagi orang yang membutuhkan jasa pengiriman barang.

Dimasa yang serba online seperti saat ini, TIKI menyediakan sebuah tool sederhana yang berfungsi untuk mengecek kiriman barng sudah sampai mana, atau sudah diteriama atau belum oleh orang yang dituju. Caranya cukup mudah, kita hanya diminta menginput nomor resi pengiriman, kemudian klik Track, maka TIKI online akan menginformasikan tentang posisi barang sudah sampai mana.

Sangat mudah dan tentunya sangat membuat nyaman para pengguna jasa ini. Anda yang sudah terbiasa jual beli online, maka sudah saatnya juga untuk mengetahui ini. Nah, di blog ini saya juga menyediakan widget trcaking paket TIKI. Lihat pada sidebar sebelah kanan tepat di bawah Daftar Isi.

Cara Membuatnya gemana? Sangat mudah. Untuk para pemula seperti saya tidak usah memikirkan kode-kode yang akan dipasang. Di sini langsung saya share kode hasil colongan. Hehehe... silakan langsung aja copy paste kode di bawah ini ke widget javascript blog anda. 

Related Posts